Ragam Pariwisata Indonesia Yang Memukau
Pariwisata merupakan suatu kegiatan perjalanan yang dilakukan oleh seseorang baik seara perseorangan ataupun lebih dengan tujuan sebagai bentuk rekreasi atau bersenang-senang ke suatu tempat dengan waktu yang telah ditentukan. Tempat yang menjadi tujuan untuk dikunjungi dalam melakukan pariwasata sangatlah beragam, bahkan tidak hanya keindahan alam saja yang menjadi objek wisata, tempat belanja, kuliner, tempat-tempat yang berhubungan dengan ritual keagamaan dan sebagainya. Dan untuk pariwisata Indonesia sendiri tidak kalah menariknya dengan objek wisata yang ada di luar negeri.
Pariwisata Indonesia sendiri menjadi salah satu sektor yang ukup banyak menambah penghasilan pada pemerintah. Sehingga tidak sedikit mereka yang memiliki modal besar membuka objek wisata dengan berbagai fasilitas yang disediakan bagi pengunjung. Indonesia merupakan salah satu negara yang kaya akan keindahan alamnya, dengan begitu masyrakat Indonesia sendiri tidak perlu banyak mengeluarkan biaya untuk pergi berwisata ke luar negeri. Berikut saya paparkan beberapa objek wisata yang ukup terkenal di Indonesia khususnya di pulau Jawa yang mungkin akan menambah perenanaan anda untuk melakukan rekreasi di waktu liburan anda.
Candi Borobudur
Merupakan salah satu objek wisata yang memiliki banyak peminat, letaknya di Jawa Tengah. Di mana tempat ini memiliki pesona alam yang memukau dan tempat ini pula memiliki hubungan dengan sejarah zaman dahulu.
Kawah Putih
Kwah putih terletak di Ciwidei, dengan suasana alam yang menyejukkan dengan berbagai keindahan alam lainnya yang membuat mata anda tidak ingin melepaskan tatapannya. Ciri khas dari kawah putih sendiri ialah kawahnya yang berwarna putih.
Pantai Pangandaran
Merupakan pantai yang berada di kawasan Pangandaran berdekatan dengan daerah Ciamis. Pantai yang satu ini selain dari pemandangannya yang sangat mengesankan, juga memiliki suasana air laut yang uup tenang.
Itulah beberapa tempa-tempat yang mungkin akan anda kunjungi di musim liburan yang akan datang tentunya bersama keluarga atau orang terdekat anda. Dengan biaya yang ukup terjangkau perasaan anda akan terpuaskan dengan pesona alam yang diberikan, dan hal tersebut merupakan hasil dari mahakarya Sang Kuasa.